Antologi Cerita Mini

Kanaka Media
0
Antologi cerita mini yang para penulis sajikan terdiri dari beberapa jenis tema seperti semangat juang, nasehat, kekaguman, rasa hormat, rasa syukur, kasih sayang, tolong menolong.
Hidup merupakan amanah, kalau ingin meriah masa depan yang gemilang maka giatlah belajar agar dapat membahagiakan orang tua serta berguna bagi agama nusa dan bangsa.
Antologi cerita mini yang disajikan merupakan bentuk kebebasan berekspresi mengeluarkan ide dan bakat menulis yang dituangkan dalam bentuk karya, serta pengabadian berbagai pengalaman sehari-hari siswa hingga menjadi karya yang indah, siswa lebih peka terhadap keadaan sosial, sebagai saluran renungan jiwa, menumpahkan kegembiraan, dan bentuk rasa syukur atas nikmat Tuhan.
Tags

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)