Sekolahku Sekolah Adiwiyata

Kanaka Media
0

Sekolahku
Sekolah Adiwiyata

  

Cetakan Pertama: Juni 2019
Surabaya, Jawa Timur

Penulis: Efri Deplin, Maghfira Qubraisha Insani, dkk.
Penata Letak: Kanaka
Penata Sampul: Kanaka
Pemeriksa Aksara: Asroful A
Sumber Gambar: pixabay.com


ISBN: 978-623-7346-13-5
Tebal: 68 hlm; A5


Sekolah adalah tempat yang paling nyaman untuk kami mengenal Islam lebih baik. Disini kami diajarkan untuk mengenal Rabb dalam setiap kegiatan pembelajaran. SDIT IQRA'1 Kota Bengkulu hadir sebagai pelopor pendidikan berkualitas dan berkarakter seperti yang diimpikan dan tercantum dalam KI 1 dan KI 2 Kurikulum 2013. Sekolah dibawah naungan Yayasan Al Fida Bengkulu ini sudah memiliki lulusan yang menjadi sarjana dan berkiprah di berbagai institusi dan lembaga. Tak heran jika sekolah ini menjadi sekolah favorit di kota Bengkulu dan menjadi rujukan karena juga tergabung dalam Jaringan Sekolah Islam Terpadu Indonesia.

Hal yang paling mengesankan di atas dihimpun oleh penulis cilik SDIT IQRA'1 Kota Bengkulu dan dikemas dengan bahasa yang lugas. Apa sajakah itu? Sekolah Bersih dan Sehat kah? Sekolah Adiwiyata kah? Sekolah Berkarakter kah?

Kalian akan menemukan jutaan pengalaman mengesankan dari teman-teman cilik Maghfira Qubraisha Insani dkk
Tags

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)